Cara Membuat Disclaimer & Privacy Policy

Romeltea | Follow @romel_tea

Disclaimer and Privacy Policy
Image: pmrelocations.com
Disclaimer secara harfiyah artinya sangkalan atau penolakan. Dalam dunia website atau blogging, disebut juga Site Disclaimer, yaitu "tata tertib" atau aturan bagi pengguna yang berkunjung ke website/blog terkait konten blog.

Misalnya, pengguna atau pembaca boleh Copy Paste (Copas) atau Reposting dengan syarat mencantuman sumber.

Bahasa Inggrisnya sih begini:

A site disclaimer protects the interest of a company that is publishing content to an electronic medium. The site disclaimer will in effect limit what people can do with the content on your site.

Nah, itu dia arti disclaimer. Lihat Contoh Disclaimer.

Privacy Policy
Secara Privacy Policy artinya kebijakan privasi (pribadi/rahasia/keleluasaan). Bahasa Inggrisnya begini:

A privacy policy is a document that discloses some or all of the ways to your website vistors about what you will do with information gathered from them, how you are gathering that information and how the information will be stored and managed.

Contoh Privacy Policy

Perlukah Blog Bikin Halaman Disclaimer & Privacy Policy?
Jawabannya, menurut para ahli, perlu. Apalagi jika blog kita memasang iklan Google (Adsense).

Disclaimer dan Privacy Policy juga akan membuat blog tampak "profesional", sebagaimana layaknya situs web komersial atau website lembaga/perusahaan.

Cara Membuat Disclaimer & Privacy Policy
Bagaimana cara membuatnya? Gak usah cape-capek deh, langsung aja ke Disclaimer Generator dan Privacy Generator!

Begitu beres, tinggal Copas aja ke halaman khusus (page) yang kita buat di Page > New Page. Publish! Beres tu da ah! Wasalam.*

Previous
« Prev Post
Author Image

Romeltea
Romeltea adalah onair dan online name Asep Syamsul M. Romli aka Kang Romel. Praktisi Media, Blogger, Trainer Komunikasi from Bandung, Indonesia. Follow me: facebook twitter instagram linkedin youtube

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

No comments on Cara Membuat Disclaimer & Privacy Policy

Post a Comment

No Spam, Please!